Posts

SISTEM KOLOID

Image
SISTEM KOLOID 1.       Pengertian Koloid Pengertian koloid adalah campuran heterogen dari dua zat atau lebih di mana partikel-partikel zat berukuran antara 1 hingga 1000 nm terdispersi (tersebar) merata dalam medium zat lain. Zat yang terdispersi sebagai partikel disebut fase terdispersi, sedangkan zat yang menjadi medium mendispersikan partikel disebut medium pendispersi. Secara makroskopis, koloid terlihat seperti  larutan , di mana terbentuk campuran homogen dari zat terlarut dan pelarut. Namun, secara mikroskopis, terlihat seperti suspensi, yakni campuran heterogen di mana masing-masing komponen campuran cenderung saling memisah. Warna pada cat berasal dari warna pigmen yang sebenarnya tidak larut dalam air ataupun medium pelarut lainnya. Namun demikian, cat terlihat seperti campuran yang homogen layaknya larutan garam dan bukan seperti campuran heterogen layaknya campuran pasir dengan air. Hal ini terjadi sebagaimana cat merupakan sistem koloid dengan pigmen terdispersi

JENIS-JENIS MIKROSKOP (KLIPING)

Image
JENIS-JENIS MIKROSKOP 1.       Mikroskop Cahaya 2.       Mikroskop Stereo 3.       Mikroskop Elektron 4.       Mikroskop Ultraviolet 5.       Mikroskop Pender 6.       Mikroskop medan-gelap 7.       Mikroskop Fase Kontras 8.       Mikroskop medan terang

Pemanfaatan gelombang Ultrasonik dalam USG

Image
Pemanfaatan gelombang Ultrasonik dalam USG Seperti yang kita ketahui bahwa dibidang kedokteran, dikenal istilah Ultrasonography (USG). USG merupakan suatu metode diagnostik dengan menggunakan gelombang ultrasonik. Sebelum membahas lebih jauh tentang USG, sebelumnya kita perlu mengetahui definisi darigelombang ultrasonic itu sendiri. Gelombang ultrasonic adalah suara atau getaran dengan frekuensi yang terlalu tinggi untuk bias didengar oleh mausia, yaitu kira-kira diatas 20 kilohertz. Dalam hal in gelombang ultrasonik merupakan gelombang diatas frekuensi suara. Gelombang ultrasonik dapat merambat dalam medium padat, cair dan gas. Reflektifitas dari gelombang ultrasonik ini dipermukaan cairan hampir sama dengan permukaan padat, tetapi pada tekstil dan busa dapat didengar, bersifat langsung dan mudah difokuskan. Kelebihan gelombang ultrasonik yang tidak dapat didengar, bersifat langsung dan mudah difokuskan. Jarak suatu benda yang memanfaatkan delay gelombang pantul dan gelomban

MAKALAH KOMUNIKASI PADA LANSIA

MAKALAH TEKNIK KOMUNIKASI TINGKAT USIA LANJUT Disusun oleh : Kelompok 4 Ervina Paputungan Varianti Lestari Humu Sitti Nur Aisyah Alwi Sri Wahyuni Nella Novita Lapasisi Merry Anggrainy Yantu Mustafia Nasri Sugeha Mega Youko Putri Wahyuni Manoppo Adi Siswanto Kolopita Riko Santoso Manggo Sefitra Magna Candra Tjolle Azhar Hampan Program Studi : S1 Keperawatan 2013/2014 Kata Pengantar           Puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT , karena atas berkat dan rahmatnya semata kami dapat menyelesaikan makalah kelompok kami tentang   “Komunikasi Pada Tingkat Usia Lanjut”.             Dalam pembuatan makalah ini kami menjelaskan tentang tingkat komunikasi pada perkembangan tingkat usia lanjut, yang merupakan salah satu tugas mata kuliah Ilmu Keperawatan Dasar II diperguruan tinggi STIKES Graha Medika Kota Kotamobagu.             Dalam penulisan ini bertujuan agar mahasiswa/i dapat memaham